Konfigurasi Legacy Inter-VLAN Routing Menggunakan Cisco Packet Tracer

Konfigurasi Legacy Inter-VLAN Routing Menggunakan Cisco Packet Tracer

Legacy inter-VLAN Routing menggunakan interfaces fisik yang memiliki batasan penting. Router memiliki nomor batas interfaces fisik untuk terhubung ke VLANs berbeda. Seperti beberapa VLANs meningkat dalam jaringan, memiliki satu router fisik setiap VLAN sangat cepat menhabiskan kapasitas interface fisik pada router.
Langkah-langkah konfigurasinya sebagai berikut :
1.     Buka Cisco Packet Tracer terlebih dahulu
2.     Susunlah perangkat atau device seperti pada gambar dibawah ini. Terdiri dari 1 Router, 1 Switch, dan 2 buah PC yang dihubungkan menggunakan kabel Straight.



3. Setting IP Address di PC1.
IP Address : 172.17.0.21
Subnet Mask : 255.255.255.0
Default Gateway : 172.17.0.1
Konfigurasi di PC1
4. Selanjutnya Setting IP Address di PC2
IP Address 172.17.30.23
Subnet Mask : 255.255.255.0
Default Gateway : 172.17.30.1
Konfigurasi di PC2
5. Kemudian konfigurasikan VLAN 10 dan VLAN 30 di Switch
Switch>en
Switch>enable
Switch#configure t
Switch#configure terminal
Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z.
Switch(config)#vlan 10
Switch(config-vlan)#vlan 30
Switch(config-vlan)#int range f0/1,f0/3
Switch(config-if-range)#sw
Switch(config-if-range)#switchport ac
Switch(config-if-range)#switchport access vlan 10
Switch(config-if-range)#int range f0/2,f0/4
Switch(config-if-range)#sw
Switch(config-if-range)#switchport ac
Switch(config-if-range)#switchport access vla
Switch(config-if-range)#switchport access vlan 30
Switch(config-if-range)#end
Konfigurasi di S1
6. Kemudian masuk ke Router untuk mengenkapsulasi VLAN
Router>en
Router>enable
Router#conf t
Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z.
Router(config)#int f0/0.10
Router(config-subif)#enc
Router(config-subif)#encapsulation dot
Router(config-subif)#encapsulation dot1Q 10
Router(config-subif)#ip add 172.17.0.1 255.255.255.0
Router(config-subif)#int f0/0
Router(config-if)#no sh
Router(config-if)#no shutdown
Router(config-if)#int f0/1.30
Router(config-subif)#enc
Router(config-subif)#encapsulation do
Router(config-subif)#encapsulation dot1Q 30
Router(config-subif)#ip add 172.17.30.1 255.255.255.0
Router(config-subif)#int f0/1
Router(config-if)#no sh
Router(config-if)#no shutdown
Router(config-if)#end
Router#


7. Buat VLAN Trunking pada Switch
Switch#conf t
Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z.
Switch(config)#int range f0/1-2
Switch(config-if-range)#switchport mode trunk
Switch(config-if-range)#end
Switch#

8. Tunggu beberapa saat sampai semuanya terkoneksi (menyala hijau). Jika sudah nanti hasilnya akan seperti ini.


9. Check koneksi dengan menggunakan Add Simple PDU atau bisa juga menggunakan CMD di PC.
10. Konfigurasi Legacy Inter-VLAN Routing telah selesai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Offence Against Intellectual Property

Offence Against Intellectual Property adalah Kejahatan ini ditujukan terhadap hak atas kekayaan intelektual. Pelaku kejahatan ini mengincar ...